Kamis, 03 Februari 2011

Kembalilah Untukku


terlalu dalamkah cinta yg kau tancapkan di hati kU.
Hingga aku tak bisa terlepas dari bayangmU.
Selalu menyayat dalam rintihan selalU.
Sampai kapankah aku mampu menantimU.
Dalam lembah penantian kelabu.
Menanti dirimu tuk kembali padakU.
Adalah dirimu siksa rindU.
Mendera dalam setiap waktukU.
Seandainya kau tau hatikU.
Arti hadirmu dalam hidupkU.
Begitu berarti dalam gelapkU.
Namun kini lenyap akan kepergianmu.
Aku tersadar akan dirimU.
Betapa berharganya dirimu untukkU.
Sungguh, aku tak mampu melupakanmU.
Entah mengapa, aku terus berharap padamU.
Andai kau tau….
Betapa hatiku mencintaumU.
Andai kau mengerti cintakU
Aku ingin dirimu kembali untukkU.
Mengharapkanmu berada di sampingkU.
Seperti dirimu yang dulU.
Sejujurnya aku tak mampU.
Bila kau tak ada disampingkU.

0 komentar:

Posting Komentar

.:: Mengertikah bahwa hati adalah penawar? jika ia teracuni tidakkah tubuhmu akan terancam? jagalah ia sekalipun hal itu tak mudah. Berprinsip untuk 'menjaga hati', berusaha menjadi baik supaya mendapatkan yang baik pula::. ||




Ingin Karya Anda Go Inernasional, Tampilkan Disini!!! GRATIS!!!




bagi anda yang ingin menampilkan karya anda yang berupa tulisan, bisa artikel, cerpen, novel, puisi, dll. bisa dikirim melalui email kami di ukirkata.publikasi@gmail.com. Tak perlu ragu jika karya anda kurang bagus. Kami akan menghargai karya anda.
jangan lupa lengkapi data diri anda (Nama Lengkap, Tempat Tanggal Lahir, dan Alamat)










Anda Pengunjung ke:

Popular Posts

Mutiara Islam

 
;